BRIN: 2030 Jakarta Bakal Terendam. Akankah Citra Maja City Jadi Tujuan Pindah Kelas Menengah Ibu Kota?
MAJA, SEKITARMAJA.COM – Pada 2022, Eddy Hermawan selaku Peneliti Ahli Utama dari Pusat Riset Iklim dan Atmosfer (PRIMA), Organisasi Riset Kebumian dan Maritim (ORKM), Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) menyatakan melalui Kompas.com bahwa Jakarta akan terendam pada tahun 2030 oleh air laut. Hal ini juga telah terjadi sekarang di sejumlah titik di Jakarta Utara,…