Pasca Pengumuman Pemerintah, IPL Citra Maja City Batal Naik
MAJA, SEKITARMAJA.COM – Beberapa waktu lalu pihak Citra Maja City mengumumkan akan adanya kenaikan Iuran Pemeliharaan Lingkungan (IPL) per 1 Januari 2025 karena akan diberlakukannya PPN 12%. Rencana tersebut tentu meresahkan sebagian warga CMC. Namun, ternyata Menkeu Sri Mulyani pada malam tahun baru 2025 lalu mengumumkan via unggahan Instagram pribadinya bahwa pihaknya membatalkan kenaikan PPN…